Keutamaan zikir bagi umat Islam

  



Melihat makna dan praktiknya yang mendalam , zikir memiliki beberapa keutamaan . Keutamaan zikir adalah sebagai berikut : 

  • Zikir merupakan amalan yang paling disukai Allah 



  • Zikir adalah amalan yang menyelamatkan dari adzab Allah



  •  Zikir adalah amalan yang menjaga diri dari gangguan setan 



  • Zikir menjadi penenang dan penentram hati 




  • Zikir menambah berkah dan menjadikan hidup nyaman 



  • Zikir menyebabkan keselamatan dari kesulitan 



  • Zikir menjadi penyebab seorang dibanggakan Allah di hadapan para malaikat



       Pelaksanakan zikir masing - masing thariqah bervariasi , baik segi jumlah maupun ururtan . Zikir dalam thariqah dilakukan dalam waktu tertentu dan dengan teknik tertentu . thariqah juga mengatur teknik , formula , tahapan , dan tujuan zikir secara detail .


Zikir adalah bentuk ibadah dalam agama Islam yang memiliki banyak keutamaan. 

Beberapa keutamaan zikir antara lain:


  • Mendekatkan Diri kepada Allah Zikir membantu umat Islam mendekatkan diri kepada Allah SWT 


  • Menghilangkan Kekhawatiran Zikir secara rutin dapat membantu menghilangkan kekhawatiran


  • Pahala dan Pengampunan Rasulullah SAW telah menjanjikan pahala besar bagi yang rajin berzikir


  • Perlindungan dari Syaitan Berzikir juga dapat melindungi dari godaan syaitan 


  • Menenangkan Hati Zikir adalah cara yang efektif untuk menenangkan hati dan meredakan emosi 


  • Mendatangkan Ketenangan Zikir membantu menciptakan perasaan ketenangan, kesabaran, dan rasa syukur.


Penting untuk diingat bahwa zikir harus dilakukan dengan ikhlas dan penuh kekhusyukan. Berzikir bisa dilakukan dalam berbagai bentuk, seperti dzikir dengan lafaz tasbih, membaca Al-Quran, atau mengingat Allah dalam hati. Keutamaan zikir akan semakin besar jika dilakukan dengan tulus dan konsisten.

Post a Comment

Previous Post Next Post
close